Komisi VII
Senin, 17 November 2025
Raker Komisi VII dengan Menteri Pariwisata (17 Nov 2025)
• Komisi VII DPR RI menerima penjelasan Menteri Pariwisata tentang Program Unggulan Kemenparekraf dalam pengembangan UMKM dan ekonomi kreatif, mencakup capaian 2025 dan target 2026.
• Mendesak Kemenparekraf merumuskan program kerja yang berpihak pada UMKM dan ekonomi kreatif di sektor pariwisata.
• Mendesak Kemenparekraf memperkuat kerja sama antar K/L dan pemda untuk pengembangan pariwisata yang merata di seluruh wilayah.
• Mendesak Kemenparekraf memaksimalkan potensi wisata berbasis komoditas lokal (kopi, SDA) untuk memperkuat nilai ekonomi pariwisata nasional.
• Mendesak Kemenparekraf menindaklanjuti masukan, termasuk koordinasi K/L untuk pembenahan infrastruktur dan interkoneksi destinasi pariwisata.
• Memastikan link and match lulusan Politeknik Pariwisata dengan kebutuhan tenaga kerja destinasi agar kompetensi terserap optimal.
• Menguatkan ekosistem pariwisata berbasis digitalisasi (Tourism 5.0), promosi destinasi unggulan, dan integrasi desa wisata.
• Membangun dashboard pariwisata real-time sebagai sistem pendukung pengambilan keputusan terkait kepariwisataan.
• Melakukan koordinasi dan sinergi dengan K/L terkait perizinan dan produksi film nasional.
• Kemenparekraf diminta memberikan jawaban tertulis atas pertanyaan pimpinan dan anggota Komisi VII DPR RI dalam waktu maksimal 5 hari kerja.
24 Nov
2025
Komisi IV
Terbuka
Raker Komisi IV dengan Menteri Kehutanan
24 Nov
2025
Komisi IV
Terbuka
Raker Komisi IV dengan Menteri Kelautan & Perikanan
24 Nov
2025
Komisi IV
Terbuka
RDP Komisi IV dengan Bapanas & Kepala Badan Karantina
24 Nov
2025
Komisi IV
Terbuka
Raker Komisi IV dengan Menteri Pertanian
24 Nov
2025
Komisi VI
Terbuka
RDP Komisi VI dengan Freeport: Evaluasi Kinerja & Roadmap 2026
24 Nov
2025
Komisi VIII
Terbuka
RDP Komisi VIII dengan Pendis Kemenag & DEMA UIN Alauddin
24 Nov
2025
Komisi VIII
Terbuka
Raker Komisi VIII dengan Menteri Haji & Umrah
24 Nov
2025
Komisi XI
Tertutup
Raker dengan Gubernur BI: Keputusan AO RATBI 2026
24 Nov
2025
Komisi XII
Tertutup
RDP Komisi XII dengan KESDM, BPH Migas & Para Bupati
24 Nov
2025
Komisi XII
Terbuka
Fit & Proper Komisi XII Calon Anggota DEN (Pemangku Kepentingan)
Raker Komisi VII dengan Menteri Pariwisata (17 Nov 2025)



